Rainbow Pinwheel Pointer

Senin, 30 November 2015

Hari SumpahPemuda "Bangkitkansemangatbangsa"

Rabu kemarin tanggal 28 Oktober, MAN 2 Kudus melaksanakan upacara hari nasional yang tiap tahunnya diperingati oleh negara kita, yaitu Hari SumpahPemuda di lapangan MAN 2 Kudus. Upacara kemarin dimulai pukul 07.00 WIB yang di ikuti oleh seluruh siswa beserta guru MAN 2 Kudus.
Upacara dilakukan secara serentakdan khidmat. Seluruh siswa mengengakan baju batik dan semua guru beserta staff MAN 2 Kudus menggunakan corpri.
            Upacara kemarind ipimpin oleh Pak Khumaidi. Dalam amanatnya nilai-nilai semangat sumpah pemuda kian telah memudar, dan kita sebagai pemuda penerus b angsa dianjurkan untuk mengangkat kembali nilai-nilai sumpah pemuda yang kini telah memudar. Menjadi pemuda yang dapat membanggakan bangsa sendiri dikaca dunia. Mengembalikan nama baik bangsa yang kini dianggap telah sedikit dianggap kurang baik dimata dunia. Kita sebagai pemuda bangsa, haruslah memuliki bakat, minat, serta tujuan untuk meraih masa depan yang sukses, jugadapat membanggakan bangsa.
            Dalam upacara kemarin juga diumumkan juara lomba poster yang diadakan oleh OSIS MAN 2 Kudus. Dalam lomba poster kemarin dijuarai oleh Sania Amelia P dari kelas XI MIA 2, kemudian dilanjutkan juara 2 yang dijuarai olehPutri Anggita Dewi dari kela X IIS 1, dan juara 3 yang dijuarai oleh Istifa Nastia dari kelas X IIB 1. 
            Hari peringatanSumpah Pemuda di MAN 2 Kudus berlangsung dengan baik danl ancar. Hari Sumpah Pemuda kemarin, seharusnya mengingatkan kita untuk bisa mengingat kembali perjuangan pemuda-pemuda yang telah berjasa untuk membela tanah air kita. Bersatu mencapai satu tujuan dan membangun bangsa kita. Seharusnya kita dapat meneladani dari kisah tersebut. Membangun bangsa dengan bersatu untuk mencapai satu tujuan yang penting.
BERSATU!
INDONESIA MERDEKA!


TimJFC’15

0 komentar:

Posting Komentar